Tak Miliki Izin, Polsek Penengahan Amankan 2,5 Ton Daging Celeng

Tak Miliki Izin, Polsek Penengahan Amankan 2,5 Ton Daging Celeng Kalianda, lampost.co — Kepolisan Sektor Penengahan, kabupaten Lampung Selatan menahan truk bernomor polisi (nopol) BD-8214-NK warna merah saat melintasi jalan lintas sumatera (jalinsum) Desa Pasuruan, kecamatan Penengahan, Sabtu (4/4) sekitar pukul 09.00. Truk yang melaju dari arah Bandar Lampung menuju Pelabuhan Bakauheni itu ditahan lantaran mengangkut sekitar 28 karung seberat […]

» Read more

RSUDAM Kenakan Tarif Baru Hari ini

  RSUDAM Kenakan Tarif Baru Hari ini Bandar Lampung, lampost.co — Tarif baru rawat inap di kelas I, II, VIP, dan VVIP di Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek (RSUDAM) berlaku mulai Rabu ((1/4/2015) sesuai dengan Peraturan Gubernur (Pergub). Tarif berlaku bagi pasien yang mendaftar pada tanggal 1 April. Kasi Humas RSUDAM Esti Comalaria mengatakan tarif baru RSUDAM mulai diberlakukan […]

» Read more

Ratusan Tenaga Honor Satpol PP di Pesawaran Belum Terima Gaji 3 Bulan

Ratusan Tenaga Honor Satpol PP di Pesawaran Belum Terima Gaji 3 Bulan Gedongtataan, lampost.co — Ratusan tenaga honor harian lepas (THLS) yang bekerja di kantor Badan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemerintah Kabupaten Pesawaran belum menerima gaji selama 3 bulan, sejak dari bulan Januari hingga Maret. Hal ini dikeluhan oleh salahsatu anggota Pol PP, yang meminta agar namanya tidak […]

» Read more

Kerugian Kebakaran Pasar Tengah Ditaksir Miliaran Rupiah

Kerugian Kebakaran Pasar Tengah Ditaksir Miliaran Rupiah Bandar Lampung, lampost.co — Hingga pukul 23.00, Senin (30/3/2015) malam, sembilan ruko di Pasar Tengah, Enggal, Bandar Lampung, ludes dilalap si jago merah. Api mulai terlihat di Toko Mahkota Baju, Jalan Bengkulu, sekitar pukul 18.30, kemudian api merembet ke toko sebelahnya, bahkan menjalar ke toko di Jalan Pangkal Pinang. Kerugian diperkirakan hingga miliaran […]

» Read more

DKP Bandar Lampung Bagikan 1.000 Alat Tangkap Ikan

DKP Bandar Lampung Bagikan 1.000 Alat Tangkap Ikan Bandar Lampung, lampost.co — Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Kota Bandara Lampung memberikan bantuan 1.000 alat tangkap ikan kepada nelayan yang ada di kota Tapis Berseri, guna menyikapi Peraturan Menteri (Permen) Kelautan dan Perikanan Nomor 2 Tahun 2015 terkait Pelarangan Penggunaan Alat Tangkap Cantrang bagi para nelayan. “Permen tersebut melarang penggunaan cantrang […]

» Read more

Ada 300 Angkot Tanpa Izin, Dishub Bandar Lampung Siap Gelar Razia

Ada 300 Angkot Tanpa Izin, Dishub Bandar Lampung Siap Gelar Razia Bandar Lampung, lampost.co — Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandar Lampung akan menggelar razia angkot yang sudah habis izin trayeknya. Dishub memperkirakan ada 300 angkot yang tidak boleh beroperasi karena izin trayeknya tidak diperpanjang. Kepala Dishub Kota Bandar Lampung Rifa’i mengatakan Dishub sejauh ini belum mentukan jadwal Razia angkot. “Nanti […]

» Read more

Harga Gabah Terus Merosot di Lampung Timur

Harga Gabah Terus Merosot di Lampung Timur Sukadana, lampost.co — Harga gabang kering panen di bilangan Lampung Timur, terutama di bilangan Pekalongan, Batanghari, dan Sekampung, dalam sebulan terakhir merosot tajam. Jika semula para pengepul masih bersedia membeli Rp4.800/kilogram, kini tinggal Rp3.500/kilogram. Sapto, petani di bilagan Batangharjo, Batanghari, mengaku saat panen sekitar sebulan lalu, pengepul masih membeli padi kering panen petani […]

» Read more

Ratusan PNS RSUDAM Belum Terima Tunjangan Kinerja

Ratusan PNS RSUDAM Belum Terima Tunjangan Kinerja BANDAR LAMPUNG — Ratusan Pegawia Rumah Sakit Umum Abdul Moeloek (RSUDAM) belum mendapatkan tunjangan kinerja. Diduga ada ratusan pegawai di rumah sakit pemerintah itu yang belum mendapat tunjangan. Salah seorang pegawai negeri sipil (PNS) di RSUDAM, yang enggan disebut namanya, mengatakan hingga, Selasa (17/3/2015), belum mendapatkan dana tunjangan dari Pemerintahan Provinsi Lampung. Sementara […]

» Read more

Siswa SMK Ditemukan Tewas di Kamar Usai Makan Durian

Siswa SMK Ditemukan Tewas di Kamar Usai Makan Durian BANDAR LAMPUNG, lampost.co — Seorang siswa SMK Asal Tulang Bawang Barat (Tubaba), Ahmad Muhlisin ditemukan tewas di kamar indekosnya, di Kelurahan Sukadanaham, Kecamatan Tanjung karang Barat (TkB), Bandar Lampung, Minggu (15/3/2015). Siswa yang diketahui tengah peraktek kerja lapangan (PKL)  di Bandar Lampung ini ditemukan sudah dalam kondisi kaku dan berdarah pada […]

» Read more

Pelihara Luwak, Tiga Produsen Kopi Diamankan Polda Lampung

Pelihara Luwak, Tiga Produsen Kopi Diamankan Polda Lampung BANDAR LAMPUNG — Dit Reskrimsus Polda Lampung mengamankan tiga tersangka atas dugaan kepemilikan satwa yang dilindungin, luwak atau binturong. Ketiga tersangka tersebut Dadang Saputra, warga Bandar Lampung, Sapri dan Philipus Ajang, warga Lampung Barat. Kabid Humas Polda Lampung AKBP Sulistyaningsih mengatakan  dari hasil pemeriksaan para tersangka, Dadang Saputra mengaku membeli kemudian memelihara […]

» Read more
1 144 145 146 147